Spesifikasi Yamaha Jupiter Tahun 2001-2002 102cc

Posted by

Yamaha Jupiter 2001
Mesin Model 5LM
Tipe mesin : 4 Langkah, SOHC berpendingin udara
Susunan Silinder : Tunggal, 10º terhadap Horisontal
Kapasitas silinder : 101.8 cc
Bore x Stroke : 49 x 54 mm
Daya maksimum 8.3 PS/8000 RPM
Torsi maksimum 0.87 Kgm/6500 RPM
Timing Klep :
  • IN 27º-57º
  • OUT 57º-33º
  • Sudut overlap 60º
Renggang Klep
  • Masuk 0.05-0.10
  • Keluar 0.08-0.13
Perbandingan Kompresi : 9.0 : 1
Starter : Kaki dan Starter Listrik
Pelumasan : Wet Sump dengan pompa Trochoid
Karburator : VM 16 SH Mikuni
Busi : C7HSA
Kopling : basah, sepatu sentrifugal, plat majemuk
Dimensi
P x L x T : 1.890mm x 670mm x 1.050 mm
Tinggi Tempat Duduk : 765mm
Jarak Poros Roda : 1.210mm
Jarak Terendah dengan Tanah : 140mm
Berat 99kg (dengan oli dan bensin)
Radius Belok Minimum : 1.800mm
Transmisi
Tipe Transmisi : Bertautan Tetap
Tingkat percepatan : 4 speed
Penyaluran daya ke roda : Gear dan Rantai
Suspensi dan Rem
Rem Depan : Cakram dioperasikan dengan tangan kanan
Rem Belakang : Tromol dioperasikan dengan kaki kanan
Suspensi depan : Garpu teleskopik, pegas berperedam oli
Suspensi belakang : Lengan ayun, pegas berperedam oli
Kelisrikan
Sistem pengapian : DC-CDI
Sistem Pembangkit Listrik : Magnet Roda Daya
wajah asli Yamaha Jupiter
Sumber


Blog, Updated at: 6:20 PM

Pengunjung

Powered by Blogger.